Apa itu Aplikasi Pixellab

Apa itu Aplikasi Pixellab premium?

 


PixelLab  adalah salah satu aplikasi edit gambar sederhana yang berfokus terhadap kombinasi teks dan foto, bisa berupa teks saja, foto saja ataupun kombinasi teks dan foto.

PixelLab sebenarnya adalah aplikasi berbayar apabila anda mengunduhnya di Playstore.

 

Tetapi anda bisa menggunakan semua fitur premuim yang ada aplikasi ini secara gratis asalkan mengunduh PixelLab Pro melalui link dibawah ini.

Bagian terbaik dari PixelLab adalah memungkinkan Anda menambahkan berbagai jenis elemen sehingga bisa membuat komposisi yang sesuai kebutuhan. Anda dapat memasukkan foto, mulai dari nol dengan teks sendiri atau menggunakan salah satu dari banyak kata-kata motivasi yang sudah disediakan PixelLab.

Fitur-fitur Pixellab pro

Banyaknya fitur yang dimiliki oleh aplikasi pixellab sangt cocok untuk digunakan sebagai aplikasi pengedit foto Android. Untuk mengetahui apa saja fitur-fiturnya, silakan simak daftar lengkapnya di bawah ini:

1.    Akun Pro Gratis 

Salah satu keunggulan utama dari Pixellab  ini adalah akses ke semua fitur premium secara gratis karena aplikasi yang kamu gunakan sudah menggunakan versi Premium. Tentu saja kamu bisa menggunakan seluruh fitur di dalamnya sehingga proses pengeditan menjadi lebih optimal dan cepat.

Jika kamu menggunakan versi originalnya, akses ke fitur premium hanya bisa dilakukan setelah kamu membayar sejumlah biaya. Jika danamu terbatas, maka kamu bisa menggunakan versi Mod ini terlebih dahulu sebelum menggunakan versi berbayarnya.

2.    Bebas iklan 

Saat menggunakan versi gratis atau versi yang masih original,maka kamu akan melihat iklan setiap kali menggunakannya, apalagi jika kamu belum mengupgradenya ke versi Pro. Akan tetapi, hal itu tidak akan terjadi pada aplikasi Pixellab modifikasi ini.

Melakukan proses editing memang terasa lebih nyaman, khususnya pada saat proses editing tersebut tidak diganggu oleh iklan. Mungkin ada banyak sekali aplikasi editing yang pernah kalian temukan di luaran sana, namun pada proses editing tersebut kalian sering diganggu dengan iklan.

Kamu tidak akan menemukan iklan sama sekali di dalamnya sehingga kamu bisa lebih fokus untuk mengedit foto. Seperti yang kita tahu, adanya iklan terkadang membuat pekerjaan kita lebih lama karena harus melihat tayangan iklan selamat beberapa detik.

 3.    Modifikasi Teks 

Konsep dari aplikasi PixelLab Pro adalah berfokus terhadap teks. Hal ini membuat pengembang menyediakan menu modifikasi teks lebih banyak dari objek lain.

Pada bagian kiri atas terdapat icon pensil yang berfungsi mengedit, menambahkan teks baru, menyalin, mengubah ukuran, memutar dan mengganti orientasi, warna serta mengubah ukuran border.

Pada bagian bawah juga terdapat menu yang masih berkaitan dengan teks yang jauh lebih banyak dan lengkap.

4.    Tampilan Background bisa dirubah sampai dihapus

Selain membuat desain grafis, di dalam aplikasi ini juga kalian bisa melakukan proses editing terhadap suatu gambar dengan kualitas yangbagus. Dan salah satu proses editing yang bisa kalian lakukan tersebut adalah mengedit tampilan belakang atau yang sering disebut background yang terdapat pada sebuah gambar.

Pada proses editing ini kalian akan didukung dengan berbagai  fitur green screen yang adadi dalamnya, dan fitur ini juga memiliki ukuran yang cukup besar. Tujuannya supaya kalian bisa mengedit background dengan lebih maksimal, dan menyajikan semua kreatifitas yang terbenak dalam pikiran kalian.

Apakah kamu memiliki foto yang ingin dihapus backgroundnya? Tenang saja, hal itu bisa digunakan menggunakan aplikasi ini. Menghapus background foto dengan cara manual tentu akan sangat menyulitkan, terlebih lagi jika tidak ada batas yang jelas antara objek utama dengan background tersebut.

 5.    Dapat mewnload Stiker 

Meski belum semuanya terpasang, tetapi kamu tetap bisa mendownload semua stiker yang ada di aplikasi Pixellab ini. Tinggal pilih saja stiker yang ingin digunakan, lalu klik tombol unduh untuk menyimpannya. Setelah itu, kamu bisa menggunakan stiker tersebut sepuasnya.

Lagi-lagi hal tersebut tidak akan bisa kamu dapatkan jika menggunakan Pixellab versi original karena stiker khusus tidak bisa kamu akses atau download secara gratis. Otomatis kamu hanya bisa menggunakan stiker-stiker basic saja yang sifatnya gratis.

6.    Instal bentuk tulisan 

Berbagai jenis model tulisan bisa kamu buat menggunakan versi Mod ini, mulai dari mengubah warna, membuat efek 3D, serta beragam jenis kustomisasi lainnya. Dengan begitu, kamu bisa menciptakan desain yang menarik untuk banyak kegunaan seperti promosi, tulisan formal, dll.

Warna tulisan yang bisa diubah sesuka hati juga akan membuat kamu lebih mudah untuk memadukannya dengan beragam foto atau gambar yang kamu miliki. Hal itu perlu dilakukan agar foto dan tulisan tidak terlihat sama yang akan menyebabkan tulisan tersebut tidak terbaca.

Cara mengunduh aplikasi pixellab

Aplikasi bernama PixelLab yang sedang kita bahas ini, sebenarnya masuk dalam kategori aplikasi editing yang tersedia di Playstore dan juga Appstore.

Aplikasi PixelLab ini, nantinya setiap pengguna akan dibagi menjadi dua jenis keanggotaan yang berbeda.

Untuk pengguna yang tidak melakukan proses langganan, nantinya mereka akan masuk dalam kategori anggota reguler atau biasa. Sedangkan untuk pengguna yang melakukan proses langganan, maka mereka akan masuk ke dalam kategori premium atau biasa disebut dengan member VIP.

Cara intal pixellab

Setelah proses unduhan yang kalian lakukan sudah selesai, sekarang kita lanjut untuk masuk ke dalam proses penginstalan aplikasinya.

Memang cukup berbeda dibandingkan ketika kalian menginstal aplikasi di Playstore, dimana untuk file aplikasi pasti akan terinstal dengan sendirinya.

Namun inilah yang membedakan antara PixelLab premium dengan versi yang original, karena untuk segi kualitas pun PixelLab premium jauh lebih unggul dibandingkan PixelLab original. Dan walaupun proses instalasinya dilakukan secara manual, disini kalian tidak perlu khawatir dengan keamanan yang diberikan.

langsung saja kalian simak dan pahami cara menginstalnya, sebab mimin sudah memberikan sedikit tutorial penginstalannya sebagai berikut :

·     Pertama kalian perlu membuka atau masuk terlebih dahulu ke dalam menu File Manager di HP kalian.

·    Kemudian kalian akan dibawa ke tampilan baru, untuk memilih salah satu menu bertuliskan Penyimpanan Internal.

·    Setelah masuk ke dalam menu tersebut, kalian akan ditampilkan lagi dengan pilihan folder.

·    Langsung saja kalian pilih Folder Download, dan masuk lagi ke dalam File PixelLab Pro yang barusan di download.

·  Di dalam file akan ada opsi Instal, dimana kalian bisa langsung mengklik opsi tersebut.

·      Selanjutnya akan muncul opsi Sumber Tidak Dikenal, dan disini pun mimin harapkan kalian mengaktifkan opsi tersebut.

·     Berikan Tanda Centang untuk mengaktifkan opsi tersebut, dan kini kalian hanya perlu menunggu proses instalasinya.

·        Proses penginstalan terhadap aplikasi ini tidak membutuhkan waktu lama, dikarenakan ukuran dari aplikasinya sendiri sangatlah ringan. Namun yang terpenting kalian memberikan tanda centang pada opsi sumber tidak dikenal, sebab jika tidak proses instalasi tidak akan berjalan.

Cara update Pixellab

Aplikasi versi Mod yang sedang kita bahas saat ini, merupakan sebuah layanan yang dikembangkan oleh pihak ketiga. Dan seperti yang kalian tahu semua, bahwasannya aplikasi yang dikembangkan oleh pihak ketiga sering mengalami kendala pada bagian sistem yang dimilikinya.

Dalam hal ini, kemungkinan besar aktifitas yang kalian lakukan pada aplikasi tersebut, menjadi sangat terganggu dan mengecewakan. Terlebih jika aplikasi tersebut sudah tidak bisa dibuka lagi, tentu ini menjadi sebuah kendala terhadap suatu proyek yang sedang dibuat.

Salah satu kendala yang memang sering ditemukan pada PixelLab Pro Mod APK, yaitu sulitnya aplikasi ini untuk dibuka. Dan satu-satunya cara untuk mengatasi perihal ini, adalah dengan memperbaikinya ke dalam versi yang terbaru khususnya versi sekarang.



  

Blog Me instan
Me instan
Ukuran File kecil
Kalau file belum terunduh juga, coba deh di refresh lagi halamannya terus klik lagi tombol download tadi. Bisa kok!

Posting Komentar

Post a Comment (0)

Lebih baru Lebih lama